Minggu, November 17, 2024
Google search engine
BerandaDaerahDewan Pembina DPW IWOI Sumut Bagikan Daging Qurban

Dewan Pembina DPW IWOI Sumut Bagikan Daging Qurban

INFOOMBBSIBERINDONESIA.COM-Medan:Merayakan hari raya Idul Adha 1445 H/ 2024 M Dewan Pembina DPW Ikatan Wartawan Online Indonesia  (DPW IWOI) Sumatera Utara, Tan David Sulaiman  (TDS) memberikan perhatian kepada pengurus dengan memberikan bantuan daging sapi  di Medan, Selasa (19/06/2024) siang.

Daging Qurban sebanyak 150 pcs yang dibagikan sebagai wujud rasa syukur di hari Raya Idul Adha untuk bisa berbagi kepada sesama tanpa membedakan suku dan kepercayaan. Islam harus memberi contoh yang baik pada semua umat.

“Kita sebagai umat Islam harus memberi contoh dan mengajarkan yang terbaik dengan penuh kasih sayang yaitu lewat pintu sedekah, tanpa membedakan kepercayaan orang lain,” ujar pria bernama lengkap Tan David Sulaiman  (TDS) yang juga Ketua Persaudaraan Islam Tionghoa Indonesia  (PITI) Sumatera Utara.

Lebihlanjut ia tambahkanya, Allah SWT sangat senang melihat hambanya mendirikan sholat, dan puasa. Tapi Allah lebih senang melihat hambahnya yang mau bersedekah. Bahkan Allah berjanji seseorang tidak akan miskin karena bersedekah.

Pembagian daging Qurban sebanyak 150 pcs diberikan untuk salah satu mitra kerja di Lubuk Pakam sebanyak 100 pacar,  DPW IWOI Sumut 30 pcs dan 20 pcs untuk Koperasi IWOI di di Medan.

“Sebagai wujud kepedulian dan rasa syukur semoga dapat bermanfaat bersama keluarga,” ujar Ketua DPW IWOI Sumut, Ratno SH, MM yang juga Pemimpin Redaksi RADARINDO.CO.ID mewakili Dewan Pembina TDS di kantor KORAN RADAR GROUP di Medan.

Sejumlah pengurus dan warga yang menerima daging Qurban mengucapkan terima kasih atas atensi Dewan Pembina DPW IWOI Sumut sehingga bermanfaat bagi menerima bersama keluarga. Semoga…

(Perwarta Zulham Effendi)

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisment -spot_imgspot_img
- Advertisment -spot_img

Most Popular

Recent Comments